Kabag Ops Polres Ketapang Pantau Langsung Situasi Perairan Ketapang Guna Cegah Gangguan Kamtibmas
Kabag Ops Polres Ketapang, KOMPOL ALFAN SH., M.SI,
melaksanakan pemantauan situasi di wilayah perairan Kabupaten Ketapang, Rabu 04 Juli 2018, Pukul 10.00 wib. Bersama Personi Satpolair Ketapang dan
menggunakan Kapal Patroli Cepat Polair Ketapang Pawan 2 Type V5, Kabag Ops
pimpin langsung tim patroli berpatroli di wilayah perairan kuala kandang kerbau
ketapang.
“ Pemantauan wilayah perairan ini sebagai bentuk antisipasi
kita dalam mencegah terjadinya potensi gangguan kamtibmas di wilayah perairan,
seperti adanya upaya illegal fishing sapai ke penjarahan atau perompak “ ujar
Kabag Ops.
Komentar
Posting Komentar